· Proses selanjutnya yaitu membuka aplikasi tersebut dan menentukan dokumen yang kalian pilih.
· Simpan hasil gambar yang sudah di scan dalam bentuk file JPG atau JPEG.
· Pada proses terakhir yaitu periksa dengan detail pastikan dengan tepat jangan terburu-buru. Pastikan pada gambar terlihat dengan jelas dan tidak terpotong pada gambar tersebut.
Dengan mengikuti langkah-langkah ini, pendaftar bisa memastikan bahwa proses pendaftaran CPNS 2024 semoga berjalan dengan lancar dan sesuai dengan persyaratan dan ketentuan yang berlaku.
(Feby Novalius)