Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Penghapusan Tantiem Komisaris BUMN Hemat Anggaran Negara Rp17 Triliun

Felldy Utama , Jurnalis-Jum'at, 15 Agustus 2025 |20:04 WIB
Penghapusan Tantiem Komisaris BUMN Hemat Anggaran Negara Rp17 Triliun
Kementerian BUMN (Foto: Okezone)
A
A
A

"Sehingga tentunya untuk efektivitas BUMN itu terasa sekali," tuturnya melanjutkan.

Sebelumnya, Presiden Prabowo Subianto mengatakan bahwa ada komisaris perusahaan pelat merah yang menerima tantiem atau keuntungan perusahaan yang diberikan kepada direksi dan komisaris hingga Rp40 miliar per tahun. Padahal, mereka hanya datang rapat satu kali dalam sebulan.

"Masa ada komisaris yang rapat sebulan sekali, tantiemnya Rp40 miliar setahun," kata Prabowo dalam pidato RUU APBN 2026 dan Nota Keuangan di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta.

(Taufik Fajar)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement