Neraca Dagang Kuartal I-2019 Defisit, Menko Darmin: Trennya Membaik

Giri Hartomo, Jurnalis
Senin 15 April 2019 14:50 WIB
Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Darmin Nasution (Foto: Okezone)
Share :

Baca Juga: Neraca Perdagangan Kuartal I-2019 Defisit USD193 Juta

Tren positif pada neraca perdagangan ini ternyata menular pada defisit transaksi berjalan (Current Account Defisit/CAD). Menurutnya, CAD jika melihat dua bulan lalu menunjukan tanda-tanda positif.

Meskipun begitu, dirinya enggan memprediksi CAD pada kuartal I-2019 atau pada Maret 2019 yang akan diumumkan oleh Bank Indonesia pada pertengahan bualn Mei mendatang.

"Tentu saja CAD-nya itu tinggal lihat jasanya dan beberapa aspek arus modal," katanya.

(Feby Novalius)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya