Sementara itu, saham-saham yang masuk top gainers yaitu PT Gudang Garam Tbk (GGRM) naik Rp2.125 atau 4,8% ke Rp46.300, saham PT Pollux Properti Indonesia Tbk (POLL) naik Rp1.325 atau 19,9% ke Rp7.975, dan saham PT Soho Global Health Tbk (SOHO) naik Rp1.090 atau 24,7% ke Rp5.500.
Baca juga: Hari Pertama PSBB, IHSG Diprediksi Menguat
Adapun saham-saham yang masuk top losers antara lain, saham saham PT Dian Swastatika Sentosa Tbk (DSSA) turun Rp1.375 atau 6,9% ke Rp18.600, saham PT Asuransi Jiwa Sinarmas MSIG Tbk (LIFE) turun Rp250 atau 4,95 ke Rp4.900, dan saham Gibraltar Industries Inc (ROCK) turun rp145 atau 6,9% ke Rp1.945.
(Fakhri Rezy)