Baca Juga: Pagi Ini Indeks Dolar AS Tergelincir
Namun demikian, greenback terbebani data China yang lebih kuat pada Agustus. investor memperkirakan prospek pemulihan ekonomi di kawasan lain bisa lebih cepat daripada AS.
"Saya akan mengatakan dorongan terbesar minggu ini adalah data aktivitas yang lebih kuat untuk Agustus dari China, dan mungkin sedikit optimisme yang sedang berlangsung tentang vaksin," kata Ahli Strategi FX UBS, Vassili Serebriakov.
Mata uang safe-haven yen Jepang mencapai level tertinggi dalam dua setengah bulan ke 104,81 melawan greenback.
(Feby Novalius)