“Semoga pandemi covid mereda. Sehingga peningkatan kesejahteraan ASN khususnya pemerintah pasti memikirkan,” tuturnya.
Lebih lanjut Tjahjo mengatakan setahun ini pihaknya telah mengajukan kenaikan tukin atas permintaan kementerian/lembaga. Namun dia menyebut memang belum ada keputusan dari menteri keuangan.
“Karena ada pandemi covid kan kami memahami ada penundaan,” pungkasnya.
(Kurniasih Miftakhul Jannah)