“Hingga Minggu, Pertamina menyalurkan 156 tabung Bright Gas 12 Kg dan 20 tabung Bright Gas 5,5 Kg yang di sebar hampir ke seluruh dapur umum yang berdiri. Para pengungsi, terutama ibu-ibu bergotong royong mengolah makanan terutama siap saji karena waktu penyiapannya yang lebih singkat," kata Executive General Manager Patra Niaga Regional Jawa Bagian Barat, Waljiyanto.
Waljiyanto menuturkan, untuk para relawan gempa Cianjur untuk tetap waspada dengan gempa susulan yang mungkin terjadi.
(Feby Novalius)