Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Pembangunan Infrastruktur Pesat, Bekasi Berpotensi Jadi Magnet Pengusaha Batik

Antara , Jurnalis-Senin, 02 Oktober 2017 |14:41 WIB
Pembangunan Infrastruktur Pesat, Bekasi Berpotensi Jadi Magnet Pengusaha Batik
Ilustrasi (Foto: Okezone)
A
A
A

BEKASI - Sekretaris Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil Menengah Agus Muharam menilai kawasan Kota Bekasi, Jawa Barat, mempunyai potensi bagus sebagai tempat pemasaran produk batik nasional.

"Bekasi memiliki prospek pasar yang menjanjikan untuk pengusaha batik karena pesatnya pembangunan infrastruktur dan transportasi yang bisa menjadi magnet bagi calon pembeli," katanya di Bekasi, Senin (2/1/2017).

 Baca juga: Mantap! Banjiri Pasar Jepang hingga Amerika, Ekspor Batik RI Tembus USD39 Juta

Hal itu dikatakan Agus usai membuka acara Pameran Batik & Craft 2017 di Mall Grand Galaxy Park, Bekasi Selatan, Kota Bekasi, dalam rangka memperingati Hari Batik Nasional 2017 yang digelar 2-8 Oktober 2017.

Agus mencontohkan, kawasan perniagaan Grand Galaxy menjadi salah satu potensi yang menjanjikan sebagai sentral pemasaran batik.

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement