Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Proyek Jalur Ganda Stasiun Manggarai Diresmikan Akhir Tahun

Giri Hartomo , Jurnalis-Senin, 22 Oktober 2018 |21:11 WIB
Proyek Jalur Ganda Stasiun Manggarai Diresmikan Akhir Tahun
Foto: Kereta (Okezone)
A
A
A

JAKARTA - Direktorat Jenderal Perkeretapian Kementerian Perhubungan menyebut proyek double-double track (DDT) atau jalur ganda bisa beroperasi pada akhir 2018. Namun untuk tahun ini pengoperasian jalur DDT hanya dari Stasiun Manggarai hingga Stasiun Cakung.

Baca Juga:  4 Jalur Kereta di Jabar Bakal 'Hidup Kembali'

Direktur Jenderal Perkeretapian Kementerian Perhubungan Zulfikri mengatakan, beroperasinya jalur DDT ini sudah ditunggu-tunggu oleh masyarakat. Sebab, adanya jalur ganda tersebut cukup membantu arus lalu lintas kereta secara khusus adalah KRL yang menuju Bogor dan Bekasi.

Pembuatan Rel Baru pada Lokasi Kereta Terguling di Turki 

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement