JAKARTA - Li Ka-shing dinobatkan menjadi orang terkaya di Hong Kong pada tahun ini versi Forbes. Kekayaan superman dari Hong Kong ini mencapai USD32 miliar atau setara Rp448 triliun (kurs Rp14.000 per USD).
Kekayaannya ini mengungguli Lee Shau Kee yang menduduki peringkat kedua orang terkaya di Hong Kong dengan kekayaan USD30 miliar atau setara Rp420 triliun.
Lalu bagaimana kisah Li Ka-shing sehingga menjadi orang terkaya di Hong Kong?
Li Ka-shing yang kini berusia 90 tahun berasal dari Chaozhou di provinsi Guangdong, Tiongkok.
Baca Juga: Miliki Rp448 Triliun, Superman dari Hong Kong Jadi Orang Terkaya di Negaranya
Kisah Li mungkin menjadi kisah yang mengharukan. Sebab Li dan keluarganya harus melarikan diri selama perang Tiongkok-Jepang.