Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Jembatan Holtekamp Papua Belum Bisa Diresmikan Jokowi, Ini Alasannya

Fakhrizal Fakhri , Jurnalis-Jum'at, 30 Agustus 2019 |20:32 WIB
Jembatan Holtekamp Papua Belum Bisa Diresmikan Jokowi, Ini Alasannya
Jembatan Holtekamp (Foto: Okezone.com/Kementerian PUPR)
A
A
A

JAKARTA - Presiden Joko Widodo (Jokowi) belum bisa meresmikan jembatan Holtekamp di Jayapura. Hal ini dikarenakan Papua masih belum selesaikan persoalan kepemilikan lahan.

Stafsus Jokowi untuk Papua Lenis Kagoya meminta Gubernur Papua Lukas Enembe menjelaskan duduk persoalan tersebut ke Publik.

 Baca juga: Megah dan Gagahnya Jembatan Holtekamp Papua

"Tidak bisa diresmikan, Pak Presiden tanya saya, kapan diresmikan? Ada masalah, sekarang ini Bintang Mas (perusahaan) yang bikin masalah, sekarang dia (perusahaan tersebut) harus jelaskan," kata Lenis Kogoya di Kantornya, Jakarta, Jumat (30/9/2019).

 Jembatan Holtekamp

Lenis belum bisa memastikan kapan Presiden Joko Widodo (Jokowi) akan berkunjung ke Papua. Kepala Negara sebelumnya ingin berkunjung ke Jayapura dalam pekan ini.

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement