Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Ditargetkan Mengudara Tahun 2022, Begini Penampakan Pesawat Rancangan Habibie

Adhyasta Dirgantara , Jurnalis-Jum'at, 13 September 2019 |06:13 WIB
Ditargetkan Mengudara Tahun 2022, Begini Penampakan Pesawat Rancangan Habibie
Almarhum BJ Habibie bersama Presiden Joko Widodo melihat rancangan Pesawat R80 (Foto: Okezone.com/Instagram @pesawatr80)
A
A
A

JAKARTA - Pesawat R80 yang dirancang oleh Bacharuddin Jusuf Habibie direncanakan akan mengudara pada tahun 2022. Pesawat ini diproduksi oleh PT Regio Aviasi Industri (RAI), perusahaan yang dibentuk oleh Habibie.

Dana yang digelontorkan untuk produksi pesawat R80 beserta pabriknya sebesar USD1,6 miliar (Rp20 triliun).

Habibie merancang R80 menjadi jenis pesawat baling-baling untuk penerbangan jarak pendek dengan landasan yang pendek.

Dengan demikian, pesawat rancangan Mr. Crack ini sangat cocok dengan kondisi geografis Indonesia yang merupakan negara kepulauan.

Baca Selengkapnya: Begini Bentuk Pesawat R80 Impian BJ Habibie

(Rani Hardjanti)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement