Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Okupansi Penumpang Kereta Bandara Soetta Ditargetkan Naik 60%

Taufik Fajar , Jurnalis-Sabtu, 05 Oktober 2019 |15:26 WIB
Okupansi Penumpang Kereta Bandara Soetta Ditargetkan Naik 60%
Menhub Resmikan Pengoperasian Kereta Bandara Soetta dari Stasiun Manggarai. (Foto: Okezone.com/Taufik)
A
A
A

Baca Juga: Beroperasi Oktober, Progres Kereta Bandara Adi Soemarmo-Solo Balapan Capai 96%

Dia menjelaskan, pengoperasian ini sangat disambut positif oleh masyarakat. Pasalnya, stasiun Manggarai menjadi stasiun yang menampung penumpang dari berbagai daerah.

"Mereka merasakan kalau dari Manggarai ini berarti point to point. Artinya, bukan saja penumpang dari Manggarai tapi penumpang dari Bekasi, Depok, Cikarang pun itu centralnya di Manggarai," ungkap dia.

KA Bandara

(Feby Novalius)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement