Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Menhub ke Operator Kereta Bandara: Efisiensi Waktu Harus Lebih Bagus

Taufik Fajar , Jurnalis-Sabtu, 05 Oktober 2019 |15:53 WIB
Menhub ke Operator Kereta Bandara: Efisiensi Waktu Harus Lebih Bagus
Menhub Resmikan Pengoperasian Kereta Bandara Soetta dari Stasiun Manggarai. (Foto: Okezone.com/Taufik)
A
A
A

JAKARTA – Naik kereta bandara menuju Bandara Internasional Soekarno-Hatta sudah bisa melalui Stasiun Manggarai. Hal tersebut usai diresmikan pengoperasian kereta bandara dari Stasiun Manggarai oleh Menteri Perhubungan (Mebhub) Budi Karya Sumadi.

Baca Juga: Okupansi Penumpang Kereta Bandara Soetta Ditargetkan Naik 60%

Adapun tarif KA Bandara dari Stasiun Manggarai sebesar Rp40 ribu atau dalam masa promo. Normalnya tarif kereta bandara sekira Rp70 ribu.

KA Bandara

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi mengatakan, promo pada tiket bandara boleh dilakukan. Tapi sebeneanya yang paling efektif itu bisa mengatur kecepatan lebih tinggi dan high way-nya lebih pendek.

Baca Juga: Naik Kereta Bandara Soetta Sudah Bisa dari Stasiun Manggarai

"Karena dengan high-way lebih pendek maka kesempatan orang mengefisienkan waktu itu lebih bagus. Jadi kami memberikan masukan kepada Railink, KAI untuk memperhatikan kecepatan dan high way," ujar dia di Stasiun Manggarai Jakarta, Sabtu (5/10/2019).

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement