Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Hanya 5%, Jokowi: Patut Disyukuri

Giri Hartomo , Jurnalis-Selasa, 10 Desember 2019 |13:08 WIB
Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Hanya 5%, Jokowi: Patut Disyukuri
Presiden Jokowi. (Foto: Okezone.com)
A
A
A

Lalu ada China yang mana sebelum ketidakpastian global selalu tumbuh double digit. Namun karena ketidakpastian global kini ekonomi China berada di angka sekira 6%

Di luar negara tersebut, ada juga negara yang mengalami resesi ekonomi. Salah satu contohnya adalah Hong Kong, Turki, Jeman, Argentina hingga Meksiko.

"Ekonomi meski tekanan global berat, kita masih bisa tumbuh 5% lebih dikit, ini patut disyukuri, karena banyak negara yang tadinya 7%, masuk resesi, jadi minus di bawah 0%. Ada negara yang 10% jadi 6%," kata Jokowi.

(Feby Novalius)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement