JAKARTA - Mantan Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti mengenalkan seoarang pria melalui video kepada netizen. Kedekatannya tersebut diunggah pada lamam resmi instagramnya @susipudjiastuti115.
Dalam video tersebut, Susi Pudjiastuti mengatakan bahwa ada sebuah pesan dari seorang pria yang memakai baju berwarna biru langit tersebut.
Baca juga: Susi Pudjiastuti Ungkap Beda Ikan Belanak vs Bandeng
"Yang penasaran baju item kemarin, ini ada pesan lho, hari ini" kata Susi, Minggu (19/4/2020).
