Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

BPK Pantau Pelaksanaan Penggunaan Anggaran di Tengah Covid-19

Giri Hartomo , Jurnalis-Rabu, 13 Mei 2020 |05:13 WIB
BPK Pantau Pelaksanaan Penggunaan Anggaran di Tengah Covid-19
BPK (Okezone)
A
A
A

JAKARTA - Pemerintah diminta untuk hati-hati dalam mengelola uang negara untuk penanganan virus corona ini. Mengingat, uang yang digunakan bukanlah uang yang sedikit.

Wakil Ketua Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Agus Joko Pramono mengatakan, pelaksanaan dalam penggunaan anggaran harus dilakukan dengan hati-hati. Utamanya adalah dalam proses pelaksanaannya yang perlu diawasi agar tak jadi penyelewengan.

BPK sendiri tidak tinggal diam untuk menghadapi pandemi corona. Saat ini, BPK sendiri sedang menyiapkan strategi baru untuk memaksimalkan pemeriksaan terhadap pergeseran dana untuk Covid-19.

"Permasalahan itu juga sebenarnya bukan pada anggarannya, tapi pada pelaksanaan anggarannya. Jadi silakan buat anggarannya dengan alasan mitigasi tertentu dan kemudian kita lihat mitigasi pelaksanaannya," ujarnya.

Baca selengkapnya: BPK Ingatkan Pemerintah tentang Pengelolaan Anggaran Covid-19

(Fakhri Rezy)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement