Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Strategi Hadapi Persaingan Bisnis, Nomor 3 Jadi Senjata Andalan

Natasha Oktalia , Jurnalis-Senin, 13 Juli 2020 |13:54 WIB
Strategi Hadapi Persaingan Bisnis, Nomor 3 Jadi Senjata Andalan
Ilustrasi Tips Memulai Bisnis (Foto: Okezone.com/Shutterstock)
A
A
A

Baca Juga: Berkah Tahun Ajaran Baru, Pedagang Seragam Sekolah Banjir Orderan

2. Pelajari dan pahami

Tidak ada salahnya untuk belajar dari pesaing. Sifat rendah hati dibutuhkan dalam berbisnis guna mencari ilmu dari pesaing yang ada. Setelah mengetahui trik untuk sukses bagi pesaing, cara pribadi yang menjadi khas dalam usaha bisa dijadikan peluang untuk maju.

3. Buat ciri khas

Ciri khas sangat penting. Konsumen biasanya akan mengingat suatu brand berdasarkan pengalaman dan ciri khas brand tersebut. Di antaranya, ciri khas tersebut bisa ditonjolkan pada packaging, pelayanan, bentuk produk, rasa, tempat usaha atau promosi.

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement