Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Ekonomi RI Diambang Resesi, Pemasukan Masyarakat Makin Seret

Giri Hartomo , Jurnalis-Kamis, 06 Agustus 2020 |11:52 WIB
Ekonomi RI Diambang Resesi, Pemasukan Masyarakat Makin Seret
Ekonomi RI Minus pada Kuartal II-2020. (Foto: Okezone.com/Shutterstock)
A
A
A

JAKARTA - Ekonomi Indonesia terancam akan resesi, setelah pada kuartal II mengalami pertumbuhan minus 5,32%. Perekonomian seperti ini pun berdampak pada aktivitas ekonomi masyarakat.

Menurut Perencana Keuangan Andi Nugroho, dampak paling terasa adalah pada pemasukan. Jika negara mengalami resesi maka pemasukan yang diterima masyarakat akan semakin sulit.

"Betul (resesi berpengaruh kepada pemasukan yang semakin seret)," ujarnya saat dihubungi Okezone, Kamis (6/8/2020).

Baca Juga: Ekonomi RI Minus 5,3%, Jokowi Angkat Bicara

Andi menjelaskan, saat resesi yang paling ditakutkan adalah gelombang Pemutusan Hubungan Kerja (PHK). Sebab, para perusahaan akan mengalami kesulitan.

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement