Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Cara Hemat Kuota saat WFH agar Kantong Tak Jebol

Fadel Prayoga , Jurnalis-Selasa, 10 November 2020 |13:13 WIB
Cara Hemat Kuota saat WFH agar Kantong Tak Jebol
WFH (Shutterstock)
A
A
A

"Apabila di rumah pengguna internet lumayan banyak semisal lebih dari 3 orang, sebaiknya gunakan WIFI saja karena akan lebih berhemat untuk jangka panjangnya," kata Andy kepada Okezone, Selasa (10/11/2020).

 Baca juga: Indonesia Resesi, Konsumen Terlalu Pelit Ternyata Imbasnya Luar Biasa

Selain itu, bila menggunakan WIFI, maka pengeluaran untuk kebutuhan internet Anda akan jadi lebih murah. Sebab, biasanya provider-provide itu menyediakan paket unlimited, sehingga Anda bisa berselancar di dunia maya tanpa takut kehabisa kuota.

"Jadi tidak kemudian justru lebih banyak habis untuk kegiatan diluar hal tersebut semisal untuk mengakses media sosial ataupun game," ujarnya.

(Fakhri Rezy)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement