Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

593.185 Kendaraan Bakal 'Kabur' dari Jabodetabek saat Larangan Mudik

Giri Hartomo , Jurnalis-Selasa, 04 Mei 2021 |18:11 WIB
593.185 Kendaraan Bakal 'Kabur' dari Jabodetabek saat Larangan Mudik
Mudik Dilarang. (Foto: Okezone.com)
A
A
A

Menurut Atika, jumlah kendaraan yang akan keluar Jabodetabek pada periode larangan mudik mencapai 593.185 kendaraan. Dari jumlah tersebut, puncak arus mudik diperkirakan akan terjadi pada H-2 lebaran dengan perkiraan 109.327 kendaraan.

Menurut Atika, jika dibandingkan dengan lalu lintas normal, ada sedikit penurunan sebesar 35,9% dari lalu lintas normal 2020. Sedangkan jika dibandingkan dengan lebaran 2019 juga mengalami penurunan sebesar 49,53%.

“Di empat GT ini kami memprediksi adanya penurunan lalin pada periode 6-12 Mei ke keluar Jabodetabek sekitar 35,9%. Kami memprediksi puncaknya 11 Mei atau H-2,” jelasnya.

(Feby Novalius)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement