Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Jokowi Pamer Bansos yang Dicairkan Sepanjang Covid-19, Diskon Listrik hingga BLT

Tim Okezone , Jurnalis-Senin, 16 Agustus 2021 |09:45 WIB
Jokowi Pamer Bansos yang Dicairkan Sepanjang Covid-19, Diskon Listrik hingga BLT
Presiden Jokowi Sampaikan Pidato Kenegaraan. (Foto: Okezone.com/Setpres)
A
A
A

Oleh karena itu, fokuspemerintah adalah menciptakan sebanyak mungkin lapangan kerja baru yang berkualitas. Implementasi Undang-Undang Cipta Kerja terus kita percepat. Minggu yang lalu pemerintah telah meluncurkan OSS, Online Single Submission, yang sangat mempermudah semua level dan jenis usaha, apalagi bagi jenisjenis usaha yang berisiko rendah.

Urusan perizinan, pengurusan insentif dan pajak bisa dilakukan jauh lebih cepat, lebih transparan, dan lebih mudah. Kesempatan ini harus dimanfaatkan oleh pelaku UMKM untuk mengembangkan usahanya.

(Feby Novalius)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement