Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Menggiurkan, Intip Peluang Besar Bisnis Kuliner di Tengah Pandemi

Ahmad Hudayanto , Jurnalis-Senin, 27 September 2021 |15:56 WIB
Menggiurkan, Intip Peluang Besar Bisnis Kuliner di Tengah Pandemi
Bisnis Makanan Beku di Tengah Pandemi. (Foto: Okezone.com/Ist)
A
A
A

Menurut dia, pandemi membuat orang tidak bisa sering keluar rumah, sehingga aktivitas memasak berkurang, hingga akhirnya makanan beku menjadi pilihan.

"Dalam sebulan omzet kami bisa mencapai ratusan juta rupiah,"ujar Diah.

Menurut dia, banyak keuntungan yang bisa didapat dengan berjualan secara online. Diantaranya lebih mudah karena tidak memerlukan toko yang besar sehingga bisa memotong biaya produksi. Selain itu, tambah Diah, berjualan secara online juga lebih aman, baikitu melalui lokapasar atau media sosial.

Dia berbagi tips bagi masyarakat yang ingin menjajal bisnis secara online, diantaranya memilih jenis makanan yang sedang menjadi tren agar diminati masyarakat. Selain itu pengemasan juga harus baik agar tahan lama, dan terakhir lebih sering berpromosi di media sosial, agar masyarakat ingat terus dengan produk yang dijual.

(Feby Novalius)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement