Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Wall Street Bervariasi, Nasdaq Balik Menguat di Akhir Perdagangan

Anggie Ariesta , Jurnalis-Selasa, 11 Januari 2022 |07:27 WIB
Wall Street Bervariasi, Nasdaq Balik Menguat di Akhir Perdagangan
Wall Street Beragam. (Foto: Okezone.com/Reuters)
A
A
A

Sementara pelaku usaha telah meningkatkan ekspektasi kenaikan suku bunga mereka sejak risalah Fed dari pertemuan Desember tampaknya menandakan kenaikan suku bunga lebih awal dari perkiraan.

Sebelumnya benchmark imbal hasil Treasury 10-tahun naik ke level tertinggi dalam hampir dua tahun pada hari Senin.

Saham Nasdaq kelas berat seperti Tesla turun di awal sesi tetapi saham dan kembali melemah untuk diperdagangkan lebih tinggi di akhir sesi.

Meckler mengatakan investor ritel tampaknya membanjiri kembali saham mencari penawaran setelah Chief Executive Elon Musk dalam cuitannya di Twitter pada hari Jumat lalu, bahwa pembuat mobil listrik akan menaikkan harga AS dari perangkat lunak asisten pengemudi canggihnya.

Sementara saham Nike jatuh setelah HSBC menurunkan peringkat sahamnya menjadi "hold".

(Feby Novalius)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement