Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Cek Aksi Korporasi Hari Ini, Bank Amar (AMAR) Ungkap Tanggal Rights Issue

Feby Novalius , Jurnalis-Selasa, 15 Februari 2022 |06:05 WIB
Cek Aksi Korporasi Hari Ini, Bank Amar (AMAR) Ungkap Tanggal <i>Rights Issue</i>
Aksi Korporasi dan Jadwal RUPS Hari Ini. (Foto: Okezone.com/IDX Channel)
A
A
A

Dengan tambahan modal tersebut, Tolaram Grup Inc akan menguasai 59,3% porsi saham dari saat ini 30%, Sedangkan porsi masyarakat menyusut menjadi 40,7% dari 70%.

Selanjutnya, perseroan akan menggunakan dana hasil right issue untuk memperkuat struktur permodalan dan sebagai tambahan modal kerja dalam rangka pemberian kredit kepada nasabah yang akan direalisasikan secara bertahap.

(Feby Novalius)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement