Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

10 Kota dengan Biaya Hidup Paling Mahal di Indonesia, Sebulan Bisa Habiskan Rp16 Juta

Shelma Rachmahyanti , Jurnalis-Selasa, 22 Februari 2022 |13:29 WIB
10 Kota dengan Biaya Hidup Paling Mahal di Indonesia, Sebulan Bisa Habiskan Rp16 Juta
10 kota dengan biaya hidup termahal. (Foto: Okezone)
A
A
A

3. Bekasi

Total rata-rata pengeluaran per kapita di Bekasi adalah sebesar Rp4.119.168.

Sedangkan, total rata-rata pengeluaran rumah tangganya adalah sebesar Rp16.888.582.

4. Depok

Total rata-rata pengeluaran per kapita di Depok adalah sebesar Rp3.424.560.

Sedangkan, total rata-rata pengeluaran rumah tangganya adalah sebesar Rp13.355.784.

5. Semarang

Total rata-rata pengeluaran per kapita di Semarang mencapai Rp3.257.315.

Sedangkan, total rata-rata pengeluaran rumah tangganya adalah sebesar Rp13.680.725.

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement