Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Anak Usaha Pertamina Butuh Rp29,7 Miliar untuk Bor Sumur di Rokan

Rizky Fauzan , Jurnalis-Selasa, 09 Agustus 2022 |09:50 WIB
Anak Usaha Pertamina Butuh Rp29,7 Miliar untuk Bor Sumur di Rokan
Pertamina hulu rokan butuh biaya untuk pengeboran sumur (Foto: Reuters)
A
A
A

Dia memastikan akan memaksimalkan produksi minyak dari sumur yang baru maupun yang sebelumnya telah ada.

Pihaknya juga akan menggenjot target pembuatan sumur bor yang dicanangkan bisa mencapai 500 titik pada tahun 2022.

Pengeboran itu dilakukan di sumur baru yang berlokasi di Wilayah Kelolaan Pertamina Hulu Rokan (PHR) ini mencakup tujuh kabupaten/kota di Provinsi Riau, yaitu Kabupaten Siak, Bengkalis, Rokan Hulu, Rokan Hilir, Kampar, Kota Pekanbaru dan Kota Dumai.

(Kurniasih Miftakhul Jannah)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement