Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Besok, Rangkaian Kereta Cepat Jakarta-Bandung Tiba di Priok

Heri Purnomo , Jurnalis-Kamis, 01 September 2022 |20:23 WIB
Besok, Rangkaian Kereta Cepat Jakarta-Bandung Tiba di Priok
Kereta Cepat (Foto: Okezone.com/KCIC)
A
A
A

Adapaun berdasarkan jadwal yang sudah ditetapkan KCIC, pengiriman rangkaian Kereta Cepat Jakarta Bandung ke Pelabuhan Tanjung Priok dilakukan secara bertahap yang terbagi menjadi 4 tahap.

Tahap pertama, akan ada pengiriman 1 Trainset EMU + 1 trainset CIT yang tiba di Pelabuhan Tanjung Priok pada 2 September 2022, kemudian dilanjutkan dengan 1 Trainset EMU pada 4 September 2022.

Tahap kedua, akan ada pengiriman 3 Trainset EMU yang tiba di Pelabuhan Tanjung Priok pada 25 Desember 2022.

Tahap ketiga, akan ada pengiriman 3 Trainset EMU yang tiba di Pelabuhan Tanjung Priok pada 25 Februari 2023.

Tahap ke empat, akan ada pengiriman 3 Trainset EMU yang tiba di Pelabuhan Tanjung Priok pada 15 Maret 2023.

(Taufik Fajar)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement