Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Tangani Banjir Jakarta, Bendungan Kering di Ciawi dan Sukamahi Ditargetkan Selesai Akhir 2022

Iqbal Dwi Purnama , Jurnalis-Selasa, 25 Oktober 2022 |08:45 WIB
Tangani Banjir Jakarta, Bendungan Kering di Ciawi dan Sukamahi Ditargetkan Selesai Akhir 2022
2 Bendungan Kering Segera Rampung untuk Tangani Banjir Jakarta. (Foto: Okezone.com/PUPR)
A
A
A

Keberadaan Bendungan Ciawi, Bendungan Sukamahi, dan Sudetan Kali Ciliwung-KBT targetnya akan mampu mengurangi puncak debit banjir di Pintu Air Manggarai sebesar 21%.

Sedangkan untuk normalisasi Kali Ciliwung sepanjang 33,69 km, pada tahun 2022 normalisasi direncanakan akan dilakukan sepanjang 1,2 km, namun baru bisa dikerjakan sepanjang 500 m karena masih terdapat lahan yang belum dibebaskan. Normalisasi Kali Ciliwung akan segera dilanjutkan setelah pembebasan lahan oleh Pemprov DKI.

(Feby Novalius)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement