Tak hanya dari segi infrastruktur alias hardware, Erick menjelaskan dari sisi software atau penyelenggaraan berbagai acara turut didorong untuk memajukan pariwisata.
Hal tersebut sama seperti pariwisata di Bali yang didorong melalui penyelenggaraan KTT G20 2022 beberapa waktu lalu, sehingga perekonomian Pulau Dewata mampu tumbuh.
Baca selengkapnya: Erick Thohir: Qatar Mau Bangun Hotel Senilai Rp1,2 Miliar di Labuan Bajo
(Kurniasih Miftakhul Jannah)