Kemudian, didirikanlah kebun binatang Taman Safari Indonesia pada tahun 1980 di atas tanah bekas sebuah perkebunan teh yang sudah tidak produktif seluas 60 hektar. Kebun binatang ini menjadi kebun binatang terbesar di Asean dengan 7.500 satwa dan 50.000 pohon.
Baca Selengkapnya: Siapa Pemilik Taman Safari Indonesia Bogor? Ini Sosoknya
(Taufik Fajar)