Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Jajal Kereta Cepat Jakarta-Bandung, Warga: Nyaman Tahu-Tahu Udah Sampai

Ikhsan Permana , Jurnalis-Jum'at, 15 September 2023 |18:26 WIB
Jajal Kereta Cepat Jakarta-Bandung, Warga: Nyaman Tahu-Tahu Udah Sampai
Warga Ikut Naik Kereta Cepat Jakarta-Bandung. (Foto: Okezone.com/MPI)
A
A
A

Terkait dengan fasilitas, menurut Heru mulai dari kursi hingga toilet yang disediakan sudah sangat nyaman.

Namun di balik kesan positif dari Maya dan Heru, keduanya sepakat agar tiket tidak dijual dengan harga yang mahal, hal tersebut menurut Heru agar bisa dijangkau oleh seluruh kalangan masyarakat.

"Untuk KCIC, mungkin untuk warga biar terjangkau semua, jangan terlalu mahal harganya (tiket), biar terjangkau bagi warga masyarakat," harapnya.

(Feby Novalius)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement