Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Fakta Piala Dunia U-17 Indonesia Cetak Sejarah hingga Berdampak pada UMKM

Rasbina Br Tarigan , Jurnalis-Minggu, 12 November 2023 |08:13 WIB
5 Fakta Piala Dunia U-17 Indonesia Cetak Sejarah hingga Berdampak pada UMKM
Piala Dunia U-17 di Indonesia Resmi Dibuka. (Foto: okezone.com/LOC Piala Dunia U-17 2023)
A
A
A

4. Mendukung UMKM

Bukan hanya hotel atau restoran mewah, usaha mikro, kecil, dan sampai menengah (UMKM) akan sangat terbantu dengan Piala Dunia U-17 2023. Para wisatawan yang ikut menonton Piala Dunia akan mencari oleh-oleh serta kuliner local. Oleh karena itu, UMKM di daerah tersebut akan mengalami peningkatan penjualan dan pendapatan.

5. Kunjungan Wisatawan Meningkat

Piala Dunia U-17 adalah turnamen olahraga yang berskala internasional, yang akan menghadirkan suporter suporter dari luar negri baik suporter dari negaranya masing-masing. Dengan adanya kunjungan tersebut dari suporter akan mengalami peningkatan kunjungan wisata di daerah. Hal ini dapat menguntungkan industri pariwisata. Peningkatan investasi dalam fasilitas transportasi dan infrastruktur yang memudahkan akses bagi wisatawan.

(Feby Novalius)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement