Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Borong Jajanan Pasar, Atikoh Dengarkan Keluh Kesah Pedagang di Madiun

Cahya Puteri Abdi Rabbi , Jurnalis-Senin, 18 Desember 2023 |10:43 WIB
Borong Jajanan Pasar, Atikoh Dengarkan Keluh Kesah Pedagang di Madiun
Atikoh borong jajanan pasar (Foto: MPI)
A
A
A

Dia kemudian mengaku terpaksa harus mengurangi anggaran lain untuk memenuhi kebutuhan dapur. Menanggapi itu, Atikoh mengatakan salah satu visi pasangan Ganjar-Mahfud adalah stabilisasi harga.

Untuk mengatasi hal tersebut, pertama akan dilihat dari rantai pasok. Distribusi harus dipastikan tidak boleh terganggu. Penawaran dan permintaan juga harus diatur dengan baik.

"Kebutuhan pertanian ketika panen raya ini memang distabilkan agar harganya tidak terlalu turun, sehingga petani juga terlindungi," kata Atikoh usai kunjungan dari pasar.

"Tetapi ketika suplainya turun, misalnya lagi tidak panen ini juga stok dikeluarkan agar harganya tidak terlalu naik, jadi rantai suplainya demand-nya harus bisa seimbang," tambahnya.

Selain Madiun, Atikoh akan mengunjungi daerah lain di Jawa Timur. Safari politik ini dijadikan Atikoh sebagai salah satu upaya untuk menghimpun berbagai aspirasi warga. Nantinya, berbagai aspirasi akan disampaikan kepada Ganjar-Mahfud untuk ditindaklanjuti.

(Kurniasih Miftakhul Jannah)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement