Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Jubir TPN Ganjar-Mahfud Nilai Belanja Alutsista Tak Diimbangi Pengembangan Industri Pertahanan

Iqbal Dwi Purnama , Jurnalis-Kamis, 04 Januari 2024 |21:38 WIB
Jubir TPN Ganjar-Mahfud Nilai Belanja Alutsista Tak Diimbangi Pengembangan Industri Pertahanan
Belanja Alutsista Negara RI (Foto: Okezone)
A
A
A

Berdasarkan catatan Kementerian Keuangan, anggaran Kemhan pada periode 2018 - 2020 sebesar Rp325 triliun, kemudian pada periode 2020 - 2024 naik menjadi Rp386 triliun yang bersumber dari pinjaman luar negeri.

Ekonom Universitas Indonesia, Fithra Faisal menilai peningkatan anggaran alusista sekitar Rp61 triliun pada periode tersebut kurang berkontribusi terhadap pertumbuhan ekonomi nasional. Apalagi sumber dana dari peningkatakan belanja alusista tersebut bersumber dari pinjaman luar negeri.

"Dalam kaidah umum, untuk penganggaran yang berdampak pada ekonomi, kita mengukur bagaimana anggaran itu bisa menaikan tenaga kerja, meningkatkan nilai tambah salam perekonomian, itu tidak ada dalam anggaran perang," pungkasnya.

(Taufik Fajar)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement