Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Penyaluran Bansos Beras 10 Kg Dihentikan Mulai Hari Ini

Pika Piqhaniah , Jurnalis-Kamis, 08 Februari 2024 |06:01 WIB
Penyaluran Bansos Beras 10 Kg Dihentikan Mulai Hari Ini
Bansos beras diberhentikan (Foto: Okezone)
A
A
A

Sebelumnya, Presiden Jokowi menyampaikan bahwa pemerintah akan memperpanjang pemberian bansos beras 10 kg tersebut hingga Juni 2024. Namun, pada Februari 2024 ini penyaluran bantuan tersebut harus dihentikan.

Arief menjelaskan, dirinya mengakui penyaluran bantuan pangan tersebut sangat diperlukan masyarakat. Sehingga, Arief menegaskan bahwa penyaluran akan segera dilakukan kembali pada 15 Februari 2024.

"Menegaskan bahwa program ini sudah terencana sudah lama dan tidak terkait Pemilu," ujarnya.

Sebagai informasi, Bapanas juga meminta Bulog untuk menjaga target penyaluran bantuan pangan beras tepat waktu. Perum Bulog diharapkan dapat mengoptimalkan penyaluran sebelum masa tenang dan pasca pemungutan suara serta mengkoordinasikan dengan dinas urusan pangan di tingkat provinsi dan kabupaten/kota.

Baca Selengkapnya: Pengumuman! Penyaluran Bansos Beras 10 Kg Dihentikan Mulai Besok

(Taufik Fajar)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement