Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Proyek Strategis Nasional Diharapkan Jadi Backbone Transformasi Ekonomi RI

Anggie Ariesta , Jurnalis-Selasa, 14 Mei 2024 |14:26 WIB
Proyek Strategis Nasional Diharapkan Jadi <i>Backbone</i> Transformasi Ekonomi RI
Menko Airlangga Hartarto soal Proyek Strategis Nasional. (Foto: MPI)
A
A
A

Adapun dari 41 PSN, sebesar Rp554 triliun diharapkan selesai di tahun 2024 dan kemudian dalam rangka pembangunan critical minerals, itu terdapat 16 proyek dengan nilai investasi sebesar Rp248,75 triliun.

"Ini terdiri dari hilirisasi nikel, hilirisasi tembaga, hilirisasi daripada bauksit, alumina dan juga hilirisasi dari pasir besi menjadi pig iron," ungkap Airlangga.

(Taufik Fajar)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement