Kandungan sedimentasi laut menjadi fokus pengawasan Bea Cukai, mengingat tidak semua material yang terdapat dalam sedimen laut dapat diekspor.
“Sedimen saja boleh, cuma kalau ternyata dominan silikanya ya enggak bisa,” terangnya.
(Feby Novalius)