Sementara itu, terkait pelaksanaannya secara teknis di lapangan, BKN telah menyediakan titik lokasi atau tilok, mulai dari tilok Kantor Pusat BKN Jakarta, Kantor Regional BKN dan UPT BKN se-Indonesia, hingga tilok mandiri BKN dan instansi.
Peserta seleksi kompetensi PPPK juga dapat memantau live score melalui tayangan youtube BKN, yakni official CAT BKN untuk tilok pusat dan youtube seluruh Kantor Regional atau Kanreg dan UPT BKN se-Indonesia untuk tilok di berbagai daerah.
(Feby Novalius)