Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Kemenhub Integrasikan Tiket Transportasi Umum, Sekali Tap Bisa Naik Bus hingga Kereta

Iqbal Dwi Purnama , Jurnalis-Kamis, 31 Juli 2025 |21:05 WIB
Kemenhub Integrasikan Tiket Transportasi Umum, Sekali Tap Bisa Naik Bus hingga Kereta
Masyarakat cukup sekali melakukan pembayaran untuk naik berbagai jenis transportasi seperti bus, kereta. (Foto: Okezone.com/MPI)
A
A
A
Dengan sistem tiket terintegrasi ini, Kemenhub berharap masyarakat lebih terdorong untuk beralih dari kendaraan pribadi ke angkutan umum. Selain efisiensi waktu dan biaya, sistem ini juga diharapkan mampu menurunkan emisi gas rumah kaca dan memperbaiki kualitas udara di kota-kota besar.

"Kita ingin transportasi publik bukan hanya nyaman dan terjangkau, tapi juga mudah digunakan. Sistem tiket terintegrasi ini adalah langkah penting menuju ke sana," tambah Risal.

Menurutnya, integrasi ini bukan hanya soal teknologi dan sistem pembayaran, tetapi juga melibatkan harmonisasi kelembagaan antarinstansi dan penyedia layanan transportasi. Kemenhub juga tengah menyusun rancangan Undang-Undang Sistem Transportasi Nasional dan Sistem Logistik Nasional sebagai dasar hukum untuk mewujudkan sistem integrasi ini secara nasional.

(Feby Novalius)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement