Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

4 Fakta BLT Kesra Rp900 Ribu Belum Cair, Ini Penyebabnya

Taufik Fajar , Jurnalis-Minggu, 02 November 2025 |10:10 WIB
4 Fakta BLT Kesra Rp900 Ribu Belum Cair, Ini Penyebabnya
BLT 2025 (Foto: Okezone)
A
A
A

JAKARTA - Pemerintah telah menyalurkan BLT Kesra Rp900.000 sejak Senin 20 Oktober 2025, namun pencairannya dilakukan secara bertahap.

BLT Kesra disalurkan melalui bank-bank Himbara yakni Bank Mandiri, BNI, BRI, BTN, serta Bank Syariah Indonesia (BSI), dan juga lewat PT Pos Indonesia. BLT ini diberikan kepada 35,04 juta keluarga penerima manfaat (KPM) yang berada di desil 1-4 DTSEN. 

Berikut fakta-fakta BLT BLT Kesra Rp900 Ribu Belum Cair yang dirangkum Okezone, Minggu (2/11/2025). 

1. Purbaya Berikan Respons 

Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa menerima laporan dalam penyaluran BLT Kesra Rp900.000 yang belum cair secara merata.

Purbaya mengakui bahwa beberapa KPM masih belum menerima bantuan tersebut. Menurutnya, masalah utama terletak pada persiapan logistik penyaluran.

 

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement