Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Intip Kisah Pengemudi Driver Online Bantu Persalinan Penumpang di Mobil

Taufik Fajar , Jurnalis-Selasa, 27 Januari 2026 |17:49 WIB
Intip Kisah Pengemudi Driver Online Bantu Persalinan Penumpang di Mobil
Driver Online (Foto: Okezone)
A
A
A

Dia menambahkan fleksibilitas bukan sekadar soal pengaturan waktu kerja. Melainkan bisa membuka ruang bagi siapapun dengan latar belakangnya berbeda-beda.
 
“Fleksibilitas adalah tentang membuka ruang agar mitra dapat menjalani peran hidupnya secara utuh-sebagai profesional, anggota keluarga, sekaligus bagian dari komunitas. Kami sangat mengapresiasi tindakan cepat dan penuh empati Dokter Rosa. Grab akan terus berkomitmen menghadirkan ekosistem yang aman, suportif, dan menjunjung tinggi keselamatan serta nilai kemanusiaan dalam setiap perjalanan,” jelasnya.
 
Dokter Rosa sendiri telah bergabung sebagai mitra pengemudi GrabCar sejak Oktober 2025. Dengan jadwal kerja utama yang tidak menentu serta tanggung jawab keluarga, fleksibilitas menjadi faktor penting baginya. "Kami memberi saya ruang untuk bekerja saat saya mampu,” jelas Rosa.
 
Dia mengaku bisa menjalankan kerja sampingannya ini beberapa jam pada malam hari. Penghasilannya dipakai untuk kebutuhan harian, mulai dari belanja dapur, pengeluaran kecil rumah tangga, hingga jajan anak-anak.

(Taufik Fajar)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement