Program B30 Diklaim Bisa Hemat Impor Solar Rp70 Triliun

Giri Hartomo, Jurnalis
Kamis 13 Juni 2019 14:52 WIB
foto: Okezone
Share :

"Sekarang industri terpasang yang memproses fame lebih kurang 12 juta Kl, dari 19 pabrik. Sekarang ekspor 1,5 juta, dalam negeri 6 juta, masih bisa kira-kira 5 juta KL lagi," jelasnya.

Baca Juga: Penggunaan B30 Wajib Digunakan untuk Kurangi Impor Migas

Sedangkan angka, konsumsi ekspor 1,5 juta Kl dan dalam negeri 6 juta Kl. Menurut Tumanggor, dengan adanya B30 ini ada penambahan 3 juta Kiloliter

"Kalau 2020 tambah lagi 3 juta, baru 9 juta Kl. Tambah ekspor 1,5 juta baru 10,5 juta. Masih ada idle 1-1,5 juta. Tapi, dengan kebijakan seperti ini banyak pengusaha sekarang yang sedang mau membangun pabrik biodiesel," jelasnya.

(Feby Novalius)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya