BPS: Inflasi Oktober 0,02%

Giri Hartomo, Jurnalis
Jum'at 01 November 2019 09:30 WIB
BPS Umumkan Laju Inflasi Oktober 2019. (Foto: Okezone.com/Giri)
Share :

Gubernur BI Perry Warjiyo mengatakan, proyeksi tersebut menunjukan kondisi ekonomi nasional masih kuat di tengah ketidakpastian global. Bahkan, laju inflasi diyakini akan terus bertahan di level 3%.

"Inflasi sampai akhir tahun 3,3%, lebih rendah dari target 3,5%. Tahun depan 3%, rendah, stabil, dan mendorong daya beli," ujarnya beberapa waktu lalu.

Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS), angka inflasi sampai dengan September 2019 mencapai 3,39%.

(Feby Novalius)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya