IPO, Lupromax Pakai Dana untuk Modal Kerja

Cahya Puteri Abdi Rabbi, Jurnalis
Jum'at 21 Juli 2023 13:08 WIB
IPO Lupromax (Foto: Shutterstock)
Share :

Lupromax Indonesia dijadwalkan melantai di BEI pada 9 Agustus 2023 mendatang dengan kode LMAX. Sementara, tanggal efektif diperkirakan akan didapat pada 31 Juli 2023.

Kemudian, masa penawaran umum akan digelar pada 2 hingga 7 Agustus 2023. Lalu, tanggal penjatahan dan distribusi secara elektronik akan berlangsung pada 7 dan 8 Agustus 2023. Dalam IPO ini, perseroan menunjuk PT Shinhan Sekuritas Indonesia sebagai penjamin pelaksana emisi efek.

(Kurniasih Miftakhul Jannah)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya