Calon Jamaah Umrah Buru Pemilik First Travel: Jangan Sampai Lari ke Luar Negeri!
"Forbes Indonesia mendukung praktik bisnis yang etis dan ingin menginspirasi orang lain untuk mencapai kesuksesan mereka melalui cara-cara etis dalam berbisnis," kata Forbes.
Anniesa sendiri dikenal sebagai seorang desainer fashion. Dua tahun terakhir, dia menorehkan nama dan prestasi di dunia fashion dengan menjadi desainer Indonesia yang tampil di ajang bergengsi New York Fashion Week (NYFW). Petinggi First Travel ini tampil dua kali pada September 2016, dan Februari 2017.
(Widi Agustian)