Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Datangkan Bor Raksasa dari China, Kereta Cepat Jakarta-Bandung Dikebut

Rikhza Hasan , Jurnalis-Kamis, 31 Januari 2019 |14:13 WIB
Datangkan Bor Raksasa dari China, Kereta Cepat Jakarta-Bandung Dikebut
Bor Raksasa untuk Kereta Cepat (Foto: KCIC)
A
A
A

Pengerjaannya menggunakan metode Shield Tunneling dikarenakan titik kritis ini berlokasi di Km 3+600 melewati jalan tol Cikampek dan overpass jalan arteri Jatiwaringin yang notabene merupakan titik terpadat mobilisasi warga Jakarta ke daerah Bekasi dan Bandung.

Penggunaan TBM ini diyakini oleh Chandra sama sekali tidak akan menghambat lalu lintas tol Jakarta – Cikampek karena tingkat keamanan metode pengerjaan Shield Tunneling jauh lebih tinggi dibandingkan dengan metode Drill, blasting atau metode lainnya. Metode ini bekerja seperti cacing bawah tanah di mana pengerjaannya dilakukan tanpa mengganggu aktivitas yang ada diatasnya.

Selain itu, TBM juga digunakan pada titik ini karena sesuai dengan aturan Kawasan Keselamatan Operasional Penerbangan (KKOP) Bandara Halim Perdanakusuma yang mengatur ketinggian bangunan dan kemungkinan mengganggu operasional penerbangan.

Baca Juga: Pemprov Jabar Sinkronisasi Proyek Kereta Cepat dan LRT

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement