Dia menjelaskan, bahwa pihaknya ingin instansi yang melayani masyarakat, seperti perizinan, semua sudah punya kapasitas sebagai Kementerian/Lembaga yang antikorupsi, tak ada pungli.
"Semua harus terintegrasi dan terbuka. Itu aja intinya," pungkas dia.
(Feby Novalius)