Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Anggaran PEN 2021 Turun Jadi Rp356 Triliun, Ini Perhitungan Sri Mulyani

Michelle Natalia , Jurnalis-Selasa, 01 September 2020 |14:16 WIB
Anggaran PEN 2021 Turun Jadi Rp356 Triliun, Ini Perhitungan Sri Mulyani
Menteri Keuangan Sri Mulyani (Foto: Okezone)
A
A
A

JAKARTA - Pemerintah akan menggelontorkan Rp356,5 triliun untuk anggaran Pemulihan Ekonomi Nasional di 2021. Hal ini untuk menangani masalah dampak virus Corona atau Covid-19.

"Dana Rp356,5 triliun ini akan digunakan untuk penanganan di bidang kesehatan, melalui pengadaan vaksin dan perbaikan di bidang kesehatan, perlindungan sosial, hingga dukungan ke dunia usaha dan UMKM," ujar Ani di gedung DPR RI di Jakarta, Selasa (1/9/2020).

 Baca juga: Dongkrak Ekonomi, Bansos dan Program Stimulus Masih Dibutuhkan

Turunnya anggaran PEN ini, lanjut Ani, didasarkan pada perkiraan biaya untuk penanganan pasien Covid-19 yang akan jauh berkurang dibandingkan kondisi tahun 2020. Serta, fokus pemerintah dalam penyediaan vaksin di 2021.

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement