Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Industri Asuransi Jiwa Lesu Sepanjang 2020

Michelle Natalia , Jurnalis-Selasa, 09 Maret 2021 |11:26 WIB
Industri Asuransi Jiwa Lesu Sepanjang 2020
Industri Asuransi Lesu. (Foto: Okezone.com/Decusign)
A
A
A

Adanya tren peningkatan kinerja industri di kuartal IV-2020 dihasilkan dari berbagai faktor, baik eksternal maupun internal, dimana adanya peningkatan kondisi ekonomi kita serta meningkatnya kesadaran masyarakat akan kebutuhan perlindungan jiwa didorong juga inovasi dan strategi pelaku industri asuransi jiwa dalam menghadapi kondisi pandemi Covid-19 sejak awal tahun 2020.

"Industri asuransi jiwa meningkatkan kolaborasi serta memperkuat saluran distribusi untuk dapat terus menjangkau nasabah walaupun dengan segala keterbatasan aturan selama masa pandemi ini," pungkas Fauzi.

(Feby Novalius)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement